Pertanyaan 2Pilihan gandaMusik tradisional dan kontemporer dari negara lain dapat berfungsi sebagai sarana pembelajaraan tentang ...Bahasa, adat istiadat, dan kepercayaanTeknologi modernOlahraga dan hiburanPolitik dan ekonomi
Pertanyaan 3Pilihan gandaMusik tradisional kamboja yang dijaga dari generasi ke generasi disebut ...PinpeatPhmerPhleng karMahori
Pertanyaan 4Pilihan gandaAlat musik tradisional laos yang terbuat dari bambu dan memiliki pipa-pipa yang dipasang di peti kayu disebut ...KhaenLannatOneatKongvong
Pertanyaan 5Pilihan gandaDa, mi, na, ti, la merupakan tangga nada karawitan ...SundaBaliBatakJawa Tengah
Pertanyaan 6Pilihan gandaSebutan untuk “alat musik” tradisional sunda adalah ...InstrumentWaditraPakakasPangawikan
Pertanyaan 7Pilihan gandaKonser lintas negara membantu menciptakan kesempatan bagi orang-orang dari latar belakang budaya yang berbeda untuk ...Bersaing dalam kompetensi musik Memperkenalkan alat musik baru Bersatu dalam kebahagiaan musik Mengeksplorasi teknik musik tradisional
Pertanyaan 9Pilihan gandaDi sunda kendang yang besar disebut ...Kendang anakKendang indungKutiflakKulanter
Pertanyaan 10Pilihan gandaSalah satu instrumen dalam musik kamboja yang terdiri dari gong kecil yang dipasang pada sebuah rak berbentuk melingkar disebut ....KhaenLannatOneatKongvong
Pertanyaan 11Pilihan gandaWaditra adalah sebutan untuk alat musik karawitan ...BatakPadangSundaMadura
Pertanyaan 12Pilihan gandaJenis gamelan kualitas yang paling bagus biasanya terbuat dari bahan...StainlessPerungguBesiKuningan
Pertanyaan 13Pilihan gandaKutiplak dan katipung merupakan nama posisi pada waditra ...KendangSulingGoongKulanter
Pertanyaan 15Pilihan gandaEtika duduk laki-laki ketika memainkan gamelan yaitu dengan posisi duduk ....Tumpang kakiEmokSilaKaki kiri ke atas
Pertanyaan 16Pilihan gandaKacapi merupakan alat musik yang berjenis ...MetalofoncordofonMembranofonIdiofon
Pertanyaan 17Pilihan gandaEtika duduk perempuan ketika memainkan gamelan yaitu dengan posisi duduk ...Tumpang kakiEmokSilaKaki kiri ke atas
Pertanyaan 18Pilihan gandaSaron merupakan alat musik yang berjenis ....IdiofonMetalofonKordofonMembranofon
Pertanyaan 19Pilihan gandaBerikut yang menjadi manfaat utama dari mempelajari musik tradisional dalam konteks pendidikan informal adalah ...Mengajarkan teknik bermain alat musik elektonik Mengembangkan keterampilan sosial seperti kerja sama, disiplin, dan rasa hormat Meningkatkan pengetahuan tentang musik pop internasionMenggantikan kebutuhan untuk pendidikan formal