Pertanyaan 1
Pilihan ganda
1. Pengelompokan sosial berdasarkan ras dapat menimbulkan konflik apabila...
- • A. Setiap individu memiliki rasa saling pengertian
- • B. Kelompok-kelompok ras bersikap eksklusif
- • C. Setiap ras dihargai dan dihormati
- • D. Terjadi interaksi antarras secara terbuka