Pertanyaan 1Pilihan gandaApa yang dimaksud dengan unsur kebahasaan?Cerita kehidupan tokohAturan dalam penyusunan paragrafKetentuan dalam penggunaan bahasaAlur cerita dalam teks
Pertanyaan 2Pilihan gandaTujuan utama unsur kebahasaan dalam teks biografi adalah...Menghibur pembacaMenarik perhatian tokohMenyampaikan pesan secara efektifMenghindari konflik dalam cerita
Pertanyaan 3Pilihan gandaBerikut ini yang merupakan kata ganti orang ketiga tunggal adalah...KamiAkuDiaKalian
Pertanyaan 4Pilihan gandaKata “beliau” dalam teks biografi digunakan untuk menunjukkan...Orang kedua jamakTokoh yang dihormatiDiri sendiriLawan bicara
Pertanyaan 5Pilihan gandaKalimat berikut yang mengandung kata kerja material adalah...Ia dibesarkan di lingkungan keluargaIa memikirkan nasib bangsanyaIa bekerja sebagai wartawanIa merasa kecewa
Pertanyaan 6Pilihan gandaYang termasuk kata kerja pasif dalam kalimat berikut adalah...MembentukDibentukMembacaMenulis
Pertanyaan 7Pilihan gandaKata kerja yang menunjukkan tindakan fisik disebut...Kata kerja mentalKata kerja pasifKata kerja materialKata kerja reflektif
Pertanyaan 8Pilihan gandaPerhatikan kalimat berikut: “Ki Hadjar Dewantara dikenal sebagai penulis andal.” Kata andal merupakan jenis...Kata kerjaKata sifatKata bendaKata keterangan
Pertanyaan 9Pilihan gandaKata kerja yang menyatakan reaksi atau respons mental disebut...Kata kerja aktifKata kerja pasifKata kerja materialKata kerja mental
Pertanyaan 10Pilihan gandaContoh kata kerja aktivitas mental adalah...MengetikMengangkatMenghendakiMenyapu
Pertanyaan 11Pilihan gandaManakah yang merupakan contoh kata penanda urutan waktu?NamunSejakTetapiOleh karena itu
Pertanyaan 12Pilihan gandaKata 'dibesarkan' termasuk dalam jenis kata kerja...AktifMaterialPasifMental
Pertanyaan 14Pilihan gandaKalimat 'Mereka menghendaki dibuang ke Negeri Belanda' mengandung kata kerja...MaterialPasifMentalAktif
Pertanyaan 15Pilihan gandaDalam teks biografi, kata sifat berfungsi untuk...Menyebutkan nama tokohMenunjukkan tempatMenjelaskan kualitas atau sifat tokohMenjelaskan waktu peristiwa
Pertanyaan 16Pilihan gandaAkhirnya, mereka diizinkan ke Negeri Belanda. Kata 'Akhirnya' berfungsi sebagai...Kata kerjaKata bendaKata sifatPenanda urutan waktu
Pertanyaan 17Pilihan gandaPerhatikan kalimat berikut: 'Tulisan-tulisannya sangat komunikatif, tajam, dan patriotik.' Kata-kata bercetak miring termasuk dalam kategori...Kata kerjaKata sifatKata bendaKata depan
Pertanyaan 18Pilihan gandaKata 'kita' dalam teks biografi menunjukkan kata ganti orang...Pertama tunggalKedua tunggalPertama jamakKetiga jamak
Pertanyaan 19Pilihan gandaKata 'menghendaki' merupakan contoh dari kata kerja...PasifMaterialAktifMental
Pertanyaan 20Pilihan gandaDalam teks biografi, penggunaan kata ganti penting untuk...Mempercepat ceritaMempertebal maknaMenghindari pengulangan nama tokohMenambah panjang kalimat