Logo
search
menuicon
Kuis yang dibuat dengan peta eksklusif Pro Plan
Kuis terkunci karena Paket PRO telah berakhir
thubnail
Lampu Merah, Lampu Hijau
Bebas

PETA, PJ DAN SIG

Tika Animah
48
Pertanyaan yang ditambahkan (20/ 20)
Izinkan jawaban yang salah
Sembunyikan jawaban
public kuis

Pertanyaan 1

Pilihan ganda

Penginderaan jauh merupakan suatu sistem yang terdiri dari beberapa komponen yang saling terkait. Salah satu komponen dalam penginderaan jauh adalah...

  • Citra
  • Sensor
  • Method
  • User

Pertanyaan 2

OX

Rona adalah Tingkat kecerahan dan kegelapan objek yang tergambar pada citra

Pertanyaan 3

OX

Kegiatan mengidentifikasi dan menganalisis objek pada citra disebut intelerasi

Pertanyaan 4

Pilihan ganda

Ciri objek yang terekam oleh sensor yang berkaitan dengan waktu saat perekaman disebut ciri....

  • Spektral
  • Kausal
  • Spasial
  • Temporal

Pertanyaan 5

OX

Pada saat interpretasi citra, gedung sekolah umumnya berbentuk L, U dan I. Interpretasi citra yang digunakan menggunakan acuan Rona

Pertanyaan 6

Pertanyaan jawaban singkat

Alat yang digunakan untuk membantu kegiatan interpretasi citra adalah...

  • Stereoskop

Pertanyaan 7

Pilihan ganda

Sebuah objek citra berbentuk seperti pita memanjang, sejajar dengan tekstur halus dan dijumpai percabangan bersudut lancip. maka deteksi objek tersebut adalah ....

  • Jalan Tol
  • Sungai
  • Rel Kereta
  • Landasan Pesawat

Pertanyaan 8

Pertanyaan jawaban singkat

Pendataan dan pengamatan perubahan cuaca suatu daerah merupakan pemanfaatan hasil penginderaan jauh dalam bidang...

  • Meteorologi

  • Klimatologi

  • Meteorologi dan Klimatologi

Pertanyaan 9

Pilihan ganda

Salah satu keunggulan penginderaan jauh dibandingkan dengan metode pemetaan konvensional adalah…

  • Memerlukan waktu yang lama untuk mendapatkan data
  • Dapat mencakup wilayah yang luas dalam waktu singkat
  • Hanya dapat digunakan pada siang hari
  • Tidak dapat digunakan untuk pemetaan topografi

Pertanyaan 10

OX

Database adalah teknik analisis Sistem Informasi Geografis adalah cara-cara yang digunakan untuk melakukan operasi pada data spasial dalam rangka mencapai tujuan analisis.

Pertanyaan 11

OX

Peranan user atau sumber daya manusia ini adalah untuk menjalankan sistem yang meliputi pengoperasian perangkat keras dan perangkat lunak, serta menangani data geografi.

Pertanyaan 12

Pilihan ganda

Komponen utama dalam Sistem Informasi Geografis (SIG) terdiri dari…

  • Perangkat keras, perangkat lunak, data, manusia, dan metode
  • Satelit, sensor, dan wahana
  • Komputer, aplikasi, dan data ekonomi
  • Perangkat keras, perangkat lunak, dan jaringan sosial

Pertanyaan 13

OX

Sumber tenaga dalam penginderaan jauh yang berasal dari matahari disebut sumber tenaga aktif

Pertanyaan 14

Pilihan ganda

Peran Sistem Informasi Geografis dalam mitigasi bencana alam adalah…

  • Mengurangi risiko bencana secara langsung
  • Menggantikan sensor seismik dalam mendeteksi gempa bumi
  • Mengurangi kerawanan bencana
  • Menganalisis wilayah rawan bencana dan menentukan jalur evakuasi

Pertanyaan 15

Pilihan ganda

Sistem Informasi Geografis dapat digunakan dalam bidang transportasi untuk…

  • Mengontrol sistem navigasi manual pada kendaraan
  • Menentukan rute tercepat dan memantau kemacetan lalu lintas
  • Memprediksi harga bahan bakar kendaraan
  • Mengidentifikasi kendaraan berbasis teknologi tinggi

Pertanyaan 16

OX

Sistem Informasi Geografis dapat menggabungkan berbagai jenis data, seperti data vektor dan raster, untuk analisis spasial.

Pertanyaan 17

OX

Resolusi spasial yang lebih tinggi berarti area yang lebih luas dapat terlihat dalam satu gambar.

Pertanyaan 18

Pilihan ganda

Sumber energi dalam penginderaan jauh yang berasal dari satelit sendiri disebut…

  • Energi pasif
  • Energi reflektif
  • Energi aktif
  • Energi alami

Pertanyaan 19

Pilihan ganda

Teknologi yang digunakan dalam SIG untuk menganalisis pola spasial disebut…

  • Fotogrametri
  • Remote sensing
  • Kartografi
  • Analisis geospasial

Pertanyaan 20

OX

Sensor pasif dalam penginderaan jauh dapat beroperasi pada malam hari tanpa sumber cahaya eksternal.

Bagikan ke Google Classroom