Pertanyaan 1
Pilihan ganda
Proses pengubahan molekul kompleks menjadi molekul sederhana dan melepaskan energi dalam bentuk ATP disebut?
- fotosintesis
- anablisme
- katabolisme
- metabolisme