Logo
search
menuicon
thubnail
Labirin
Bebas
Lainnya

QUIZ DOKTER REMAJA

Ms Devi
101
0
Pertanyaan yang ditambahkan (20/ 20)
Izinkan jawaban yang salah
Tampilkan jawaban
public kuis

Pertanyaan 1

Pilihan ganda

Kepanjangan UKS

  • UNIT KEGIATAN SISWA
  • USAHA KESEHATAN SEKOLAH
  • USAHA KEGIATAN SISWA

Pertanyaan 2

Pilihan ganda

Berikut ini merupakan tiga program UKS, kecuali....

  • Pelayanan terpadu
  • Pelayanan Kesehatan
  • Pendidikan Kesehatan

Pertanyaan 3

Pilihan ganda

Berikut cara pertama menangani luka bakar...

  • Membiarkan luka
  • Membasuh luka dengan air mengalir
  • Memberikan obat

Pertanyaan 4

Pilihan ganda

Cara pertama mengatasi luka berdarah...

  • Membersihkan luka dengan rivanol
  • Menghisap luka dengan mulut
  • Menempelkan luka dengan handsaplast

Pertanyaan 5

Pilihan ganda

Pertolongan yang bersifat dadakan atau darurat kepada penderita sakit yang memerlukan tindakan medis disebut...

  • Pertolongan pertama
  • Pertolongan kecelakaan
  • Pertolongan obat

Pertanyaan 6

Pilihan ganda

Berapa detik kita harus mencucintangan agar bersih....

  • 22 detik
  • 20 detik
  • 25 detik

Pertanyaan 7

Pilihan ganda

Berapa menit kita harus menggosok gigi...

  • 2 menit
  • 1 menit
  • 5 menit

Pertanyaan 8

Pilihan ganda

Dibawah ini yang bukan termasuk makanan 4 sehat 5 sempurnaa..

  • Fastfood
  • Makanan olahan rumah
  • Buah-buahan

Pertanyaan 9

Pilihan ganda

Saat mencuci tangan, lebih baik menggunakan sabun atau air saja..

  • Perlu sabun karena membasmi kuman
  • Tidak perlu sabun hasilnya sama saja

Pertanyaan 10

Pilihan ganda

Obat yang digunakan untuk luka bakar...

  • bioplacenton
  • hansaplast
  • Counterpain

Pertanyaan 11

Pilihan ganda

Apa yang harus dilakukan pertama kali ketika menemukan orang pingsan?

  • Memanggil ambulans
  • Memberikan minuman
  • Memindahkan korban
  • Mengguncang tubuhnya

Pertanyaan 12

Pilihan ganda

Bagaimana cara menghentikan pendarahan ringan?

  • Menekan dengan kain bersih
  • Membiarkannya terbuka
  • Menggunakan alkohol
  • Menekan dengan tangan kosong

Pertanyaan 13

Pilihan ganda

Apa yang harus dilakukan jika seseorang tersedak?

  • Memberikan minum
  • Memukul punggung
  • Membiarkannya sendiri
  • Menelpon polisi

Pertanyaan 14

Pilihan ganda

Apa langkah pertama dalam memberikan pertolongan pertama pada luka bakar ringan?

  • Mendinginkan dengan air mengalir
  • Mengoleskan pasta gigi
  • Menutup dengan kain
  • Memberi minyak

Pertanyaan 15

Pilihan ganda

Apa yang sebaiknya dilakukan jika tergores benda tajam?

  • Langsung menutup dengan plester
  • Mencuci dengan air dan sabun
  • Mengabaikannya
  • Menutupi dengan kain kotor

Pertanyaan 16

Pilihan ganda

Bagaimana cara menangani seseorang yang tersengat listrik?

  • Menarik korban dengan tangan
  • Mematikan sumber listrik
  • Menyiram dengan air
  • Membiarkannya

Pertanyaan 17

Pilihan ganda

Apa yang sebaiknya dilakukan ketika terjadi mimisan?

  • Berbaring dengan kepala mendongak
  • Menekan hidung dan condong ke depan
  • Memasukkan kapas ke dalam hidung
  • Mengeluarkan darah dengan sengaja

Pertanyaan 18

Pilihan ganda

Apa yang harus dilakukan jika mengalami keseleo?

  • Mengompres dengan es
  • Memijat area tersebut
  • Berolahraga ringan
  • Melakukan peregangan

Pertanyaan 19

Pilihan ganda

Apa yang harus dilakukan jika terkena gigitan serangga?

  • Menggaruk gigitan
  • Mengompres dengan air dingin
  • Mengoleskan minyak
  • Mengabaikannya

Pertanyaan 20

Pilihan ganda

Apa langkah pertama dalam memberikan pertolongan pertama pada patah tulang?

  • Menggerakkan bagian yang patah
  • Menahan posisi dengan bebat
  • Membiarkannya
  • Menarik bagian yang patah
Bagikan ke Google Classroom