Pertanyaan 1
Pilihan ganda
Perbedaan utama antara sel volta dan sel elektrolisis adalah....
- Sel volta mengubah energi kimia menjadi energi listrik, sedangkan sel elektrolisis mengubah energi listrik menjadi energi kimia.
- Sel volta mengubah energi listrik menjadi energi kimia, sedangkan sel elektrolisis mengubah energi kimia menjadi energi listrik.
- Keduanya mengubah energi listrik menjadi energi kimia.
- Keduanya mengubah energi kimia menjadi energi listrik.