Logo
search
menuicon
Kuis yang dibuat dengan peta eksklusif Pro Plan
Kuis terkunci karena Paket PRO telah berakhir
thubnail
Lampu Merah, Lampu Hijau
Bebas

Perbandingan Trigonometri

Khansa
416
Pertanyaan yang ditambahkan (15/ 20)
Izinkan jawaban yang salah
Sembunyikan jawaban
public kuis

Pertanyaan 1

Pilihan ganda

Apa itu sinus dalam trigonometri?

  • Rasio antara sisi depan dan sisi miring
  • Rasio antara sisi samping dan sisi miring
  • Rasio antara sisi depan dan sisi samping
  • Rasio antara sudut dan sisi depan

Pertanyaan 2

Pilihan ganda

Jika sin A = 1/2, berapakah besar sudut A?

  • 30 derajat
  • 45 derajat
  • 60 derajat
  • 90 derajat

Pertanyaan 3

Pilihan ganda

Apa itu cos dalam trigonometri?

  • Rasio antara sisi depan dan sisi miring
  • Rasio antara sisi samping dan sisi miring
  • Rasio antara sisi depan dan sisi samping
  • Rasio antara sudut dan sisi samping

Pertanyaan 4

Pilihan ganda

Apa itu tan dalam trigonometri?

  • Rasio antara sisi depan dan sisi miring
  • Rasio antara sisi depan dan sisi samping
  • Rasio antara sisi samping dan sisi miring
  • Rasio antara sudut dan sisi depan

Pertanyaan 5

Pilihan ganda

Jika tan C = 1, berapakah besar sudut C?

  • 30 derajat
  • 45 derajat
  • 60 derajat
  • 90 derajat

Pertanyaan 6

Pilihan ganda

Manakah pernyataan berikut yang benar tentang segitiga siku-siku?

  • Jumlah semua sudut adalah 180 derajat
  • Jumlah semua sudut adalah 90 derajat
  • Semua sisi memiliki panjang yang sama
  • Semua sudut adalah 60 derajat

Pertanyaan 7

Pilihan ganda

Jika sinα = 3/5,tentukan nila cosα = . . .

  • 3/4
  • 4/3
  • 5/3
  • 4/5
  • 5/4

Pertanyaan 8

Pilihan ganda

Dalam segitiga siku-siku, jika panjang sisi depan adalah 3 dan sisi miring adalah 5, berapakah nilai sin dari segitiga tersebut?

  • 0.6
  • 0.8
  • 0.5
  • 1.0

Pertanyaan 9

Pilihan ganda

Berapa nilai dari cos sudut 45 derajat?

  • 1/2
  • 1/2 akar 2
  • 1/2 akar 3
  • 1

Pertanyaan 10

Pilihan ganda

Berapakah nilai cos 60 derajat?

  • 1/2
  • 1/2 akar 3
  • 1
  • 1/2 akar 2

Pertanyaan 11

Pilihan ganda

Panjang AC pada segitiga ABC di atas adalah ....

  • 19
  • 20
  • 18
  • 17
  • 21

Pertanyaan 12

Pilihan ganda

Apa itu segitiga siku-siku?

  • Segitiga dengan satu sudut 90 derajat
  • Segitiga dengan semua sudut sama
  • Segitiga dengan dua sisi sama panjang
  • Segitiga dengan satu sudut lebih dari 90 derajat

Pertanyaan 13

Pilihan ganda

Apa kegunaan perbandingan trigonometri dalam kehidupan sehari-hari?

  • Mengukur jarak yang jauh
  • Menghitung sudut bangunan
  • Menentukan tinggi pohon
  • Semua jawaban benar

Pertanyaan 14

Pilihan ganda

Sisi yang berada berhadapan dengan sudut siku-siku dinamakan sisi ....

  • Miring
  • Depan
  • Samping

Pertanyaan 15

Pilihan ganda

Nilai dari cosα pada segitiga ABC adalah....

  • 5/13
  • 12/13
  • 12/5
  • 13/15
  • 13/5
Bagikan ke Google Classroom