Logo
search
menuicon
Kuis yang dibuat dengan peta eksklusif Pro Plan
Kuis terkunci karena Paket PRO telah berakhir
thubnail
Lampu Merah, Lampu Hijau
Bebas
Lainnya

Kedatangan Jepang ke Indonesia

rizky aristia
47
0
Pertanyaan yang ditambahkan (10/ 20)
Izinkan jawaban yang salah
Sembunyikan jawaban
public kuis

Pertanyaan 1

Pilihan ganda

Salah satu tujuan dari kebijakan Sakoku yang diberlakukan oleh Shogun sebelum Restorasi Meiji yaitu ?

  • Memperkuat kedudukan kaisar
  • Mencegah invasi Amerika Serikat
  • Memperlemah kekuasaan Shogun
  • Mempertahankan kekuasaan Shogun Tokugawa

Pertanyaan 2

Pilihan ganda

Apa tujuan utama pembaharuan yang dilakukan oleh Kaisar Mutsuhito ( Meiji ) selama Restorasi Meiji?

  • Balas dendam akibat kekalahan perang melawan Rusia
  • Mengejar ketertinggalan dari bangsa-bangsa Barat
  • Mengembalikan kekuasaan Shogun
  • Menjadikan Kyoto sebagai ibukota negara

Pertanyaan 3

Pilihan ganda

Apa tujuan misi Iwakura yang dilakukan oleh Kaisar Mutsuhito ( Meiji ) pada tahun 1871?

  • Melakukan modernesasi Jepang dengan mengirim utusan ke negara Barat untuk belajar dan kerjasama
  • Menguasai negara - negara Barat sebagai wujud balas dendam
  • Melakukan kebijakan ekonomi dan politik tertutup agar tidak dicampuri oleh negara - negara barat
  • Mengalahkan Amerika Serikat dalam bidang industri dan militer

Pertanyaan 4

Pilihan ganda

Berikut faktor dibawah ini yang menjadi faktor utama Jepang melakukan politik imperialisme di kawasan Asia Pasifik?

  • Kemenangan Jepang atas Rusia 1905
  • Menyebarkan budaya Jepang
  • Mencari bahan SDA untuk industri
  • Ajaran Hakko I Chiu yang ingin mempersatukan kawasan Asia Timur Raya

Pertanyaan 5

Pilihan ganda

Apa salah satu alasan utama Jepang menyerang dan menguasai Indonesia pada tahun 1942?

  • Membebaskan Indonesia dari penjajahan Belanda
  • Membebaskan Indonesia dari cengkeraman negara-negara Eropa
  • Mendidik rakyat Indonesia untuk melawan Belanda
  • Menguasai sumber daya alam dan manusia Indonesia yang melimpah

Pertanyaan 6

Pilihan ganda

Mengapa Jepang menguasai wilayah Tarakan terlebih dahulu dalam usahanya menaklukkan Nusantara?

  • Tarakan adalah wilayah paling strategis di Indonesia
  • Tarakan kaya akan minyak bumi
  • Sumber daya manusia di Tarakan berlimpah
  • Tarakan adalah pusat perekonomian di Indonesia

Pertanyaan 7

Pilihan ganda

7 Desember 1941 Jepang melakukan penyerangan terhadap pangkalan militer Amerika Serikat di Hawai, hal ini memicu terjadinya PD II di kawasan Asia Pasifik.Pangkalan militer yang dimaksud yaitu...

  • California
  • Sydney harbour
  • Pearl Harbour
  • Cape Town

Pertanyaan 8

Pilihan ganda

Di mana pasukan Jepang berhasil mendarat di Jawa pada tanggal 1 Maret 1942?

  • Banten, Batavia, dan Pekalongan
  • Indramayu, Eretan Wetan, dan Cirebon
  • Tegal, Kragan, dan Semarang
  • Banten, Eretan Wetan, dan Kragan

Pertanyaan 9

Pilihan ganda

Pada tanggal 8 Maret 1942, di kota mana Jenderal Ter Poorten menyerah tanpa syarat kepada Jepang melalui perjanjian....

  • Linggarjati
  • Kalijati
  • Rengasdengklok
  • Giyanti

Pertanyaan 10

Pilihan ganda

Organisasi Propaganda Jepang yang memiliki slogan Nippon Cahaya Asia, Nippon Pelindung Asia, dan Nippon Pemimpin Asia adalah...

  • PETA
  • PUTERA
  • Gerakan 3 A
  • Jawa Hokokai
Bagikan ke Google Classroom