Pertanyaan 1
Pilihan ganda
Putri melempar dadu 6 sisi. Hasil lemparan masing-masing sisi yaitu 2, 2, 2, 3, 5, 5.
Skala peluang munculnya mata dadu 5 yaitu. . .
- kurang mungkin
- mungkin
- pasti