Question 5Multiple ChoiceSegitiga yang besar salah satu sudutnya ∠ PQR = 128°, maka PQR termasuk jenis segitiga ....Lancip TumpulSiku sikuSembarang
Question 6Multiple ChoiceJika diketahui sudut KLN = 48°, maka besar sudut NLM adalah ....60°90°42°52°
Question 7Multiple ChoiceBangun yang memiliki dua diagonal sama panjang dan dua pasang sudut yang berbeda adalah ....Persegi Persegi panjangBelah ketupat Trapesium
Question 8Multiple ChoiceSalah satu sifat bangun jajargenjang yang dimiliki persegi panjang adalah .... mempunyai sisi berhadapan yang sama panjang dan sejajarbesar sudutnya 90°sudut-sudut yang berhadapan tidak sama besarmempunyai sepasang sisi yang tidak sama panjang
Question 10Multiple ChoiceMasing-masing sudut pada segitiga sama kaki berupa sudut ....LancipTumpul Siku-sikuRefleks
Question 11Multiple ChoiceKedua bangun di atas bila dihimpitkan menjadi satu akan membentuk bangun ….Trapesium Belah ketupatJajar genjangLayang layang
Question 12Multiple ChoiceCiri-ciri jajargenjang yang tidak dimiliki belah ketupat adalah ....Merupakan bangun segi empatSisi-sisi yang berhadapan sejajar dan sama panjang.Sudut-sudut yang berhadapan sama besarTidak memiliki sumbu simetri.
Question 13Multiple ChoiceSegitiga 50°, 60°, 70°. Jenis segitiga tersebut adalahSiku sikuSembarangSama kakiSama sisi
Question 14Multiple ChoiceTentukan besar sudut arah mata angin barat daya ke timur laut180°45°360°135°
Question 16Multiple ChoicePanjang sisi segitiga AB = 5 cm BC = 12 cm AC = 13 cm Jenis segitiga yang dibuat adalah Sembarang Siku sikuSama sisiSama kaki
Question 17Multiple ChoiceJika ∠ KLM merupakan sudut siku-siku, maka ....∠ KLM lebih dari 90°∠ KLM kurang dari 90°∠ KLM sama dengan 90°∠ KLM sama dengan 180°
Question 18Multiple ChoiceBesar sudut yang dibentuk oleh dua jam yang menunjukkan pukul 2 adalah ....60°90°120°150°